NgeShare - Aku dan Kamu


Aku bukan orang kaya bergelimang harta.
Aku bukan pendakwah yang pandai dalam ilmu agama.
Aku bukan pemusik yang pandai dalam memainkan nada-nada.
Aku bukan akademisi yang pandai dalam segala ilmu yang ada.
Aku bukan atlet yang pandai berolahraga.
Aku juga bukan pujangga yang pandai merangkai kata-kata.
Lalu siapakah aku?
Aku adalah aku, seorang biasa yang ingin menjadi yang luar biasa di hatimu. 
Aku seseorang yang menyukaimu, yang memiliki niat untuk bersamamu baik suka maupun duka dalam kesederhanaan hidup yang ada, di dunia dan demi di akhirat kelak nantinya...
Anda suka dengan postingan-postingan di blog ini? Jika iya, mungkin Anda bisa ikut berdonasi untuk membantu pengembangan blog ini agar bisa tetap aktif dan update. Silakan Anda bisa klik tombol sawer di bawah ini. Terima kasih.